Sejarah Kabupaten Mamasa

Malaqbi.com | Redaksi

2013-06-22 | Dikunjungi: 3894 Kali
Kabupaten mamasa adalah hasil pemekaran dari kabupaten Polewali Mamasa (kini Kabupaten Polewali Mandar) berdasarkan undang-undang Nomor 11 tahun 2002 tentang pembentukan Kabupaten Mamasa dan kota Palopo.

Luas wilayah 2.909,38 Km, terdiri dari 167 Desa dan 11 Kelurahan, tersebar di 17 Kecamatan dengan jumlah penduduk 138.433 jiwa. Kabupaten Mamasa merupakan salah satu dari lima kabupaten di Provinsi Sulawesi Barat, berjarak 92 Km dari ibu kota Provinsi Sulawesi Barat dan 307 Km dari Ibukota Sulawesi Selatan.

Ibukota Mamasa dapat ditempuh antara 3-4 jam dari bandara Tampa Padang Mamuju dan 7-8 jam dari bandara Hasanuddin Makassar. Sarana akomodasi yang tersedia yakni 22 unit terdiri dari penginapan/ wisma/ Cottage /Lodge /Losmen dengan jumlah kamar 238.

Kondisi Topografi bervariasi, mulai dari dataran rendah, berbukit hingga bergunung-gunung, dengan ketinggian antara 700-2.741 m di atas permukaan laut. Dikitari oleh beberapa daerah aliran sungai (DAS) seperti DAS Mamasa, DAS Masuppu, DAS Mapilli dan DAS Mamuju.

Potensi alam, Budaya dan Pariwisata merupakan salah satu andalan yang dapat dikelolah dan dikembangkan sebagai Objek dan Daya Tarik Wisata(ODTW) dalam upaya meningkatkan kesejahteraan masyarakat Kabupaten Mamasa.Terdapat lahan hutan seluas 198.873 Ha, lahan pertanian seluas 23.209 Ha. Suhu udara minimum 23C dan suhu rata-rata 30C dengan kecepatan angin rata-rata setiap tahunnya 77-85 Km/jam.


- Pilkada Sulbar
2017-02-04
Orasi Politik Syahrir Hamdani
2017-02-01
Pemanfaatan Teknologi, Cara SDK-Kalma Perbaiki Tatanan Birokrasi
2017-02-01
Hasil Pertemuan Aras Tammauni Dengan Megawati
- Berita Lainnya
2025-03-13
Kunjungan Silaturahmi, Kapolda Sulbar dan BPK RI Sulbar Perkuat Sinergitas
2025-03-13
Dirlantas dan RRI Mamuju Siap Kolaborasi Demi Keselamatan dan Informasi Publik
2025-03-13
Buka Puasa Bersama di Rujab Sapota Bagikan Ribuan Paket Sembako
2025-03-12
Berburu Pahala Ramadhan, Polda Sulbar Ajak Anak Yatim Buka Puasa Bersama
2025-03-11
Bapemperda DPRD Sulbar Gepar Rapat Bahas Ranperda Penyelenggaraan Jasa Konstruksi
2025-03-12
Safari Ramadhan, Polda Sulbar Berikan Sentuhan Dakwah di Masjid Sitti Aisyah Kalukku
2025-03-11
Momen Seru Anak-anak Berburu Tanda Tangan Wakil Gubernur Sulbar Usai Shalat Tarawih
2025-03-11
Patroli Rutin Ditsamapta Polda Sulbar, Menjaga Kondusivitas Ramadhan dari Gangguan Balap Liar
2025-03-10
Kapolresta Mamuju Tinjau Pembangunan Rumah Imam Masjid di Timbu
2025-03-10
Bintara Polri Lintas Angkatan Sulbar Bagikan Sembako Berkah Ramadhan untuk Warga Mamuju
2025-03-10
Amankan Pengedar Narkoba, Ditresnarkoba Polda Sulbar Sita 14 Saset Sabu Siap Edar
2025-03-10
Ditsampta Polda Sulbar Intensifkan Patroli dan Razia Knalpot Brong Selama Ramadhan
2025-03-09
Polisi Sita 9 Unit Sepeda Motor Pelaku Balap Liar di Pasar Baru Mamuju
2025-03-09
Jaga Suasana Ramadhan yang Berkah, Ditbinmas Polda Sulbar Maksimalkan Himbauan Kamtibmas
2025-03-09
Tiga Pemuda Asal Donggala Sulteng Ditangkap Ditresnarkoba Polda Sulbar, Satu DPO